Information from Database structure
This blog contains about 'Information'
HALOOO. Yeah, back to my blog! In this blog I will discuss the Information in the Database structure. Semoga bisa membantu pemahaman teman-teman yaa. enjoiii
Come on! let's learn!
Informasi adalah keterangan, pernyataan, gagasan, dan tanda-tanda yang mengandung nilai, makna, dan pesan, baik data, fakta maupun penjelasannya yang dapat dilihat, didengar, dan dibaca yang disajikan dalam berbagai kemasan dan format sesuai dengan perkembangan teknologi informasi dan komunikasi secara elektronik
Definisi Informasi
Menurut 1) Kelly, dan 2) Carlos Coronel and Steven Morris
Menurut Kelly (2011:10), informasi adalah data yang telah diolah menjadi sebuah bentuk yang berarti bagi penerimanya dan bermanfaat dalam pengambilan keputusan saat ini atau saat mendatang. Definisi tersebut merupakan definisi informasi dalam pemakaian sistem informasi.
Sedangkan menurut Carlos Coronel and Steven Morris (2016:4) informasi adalah hasil dari data mentah yang telah diproses untuk memberikan hasil di dalamnya.Dari pendapat diatas dapat disimpulkan bahwa informasi adalah hasil dari data mentah yang telah di olah sehingga mempunya makna.
Berikut adalah contoh informasi dalam struktur database:
Tabel "Pengguna"
Id | Nama | Kata Sandi | Tanggal Lahir | |
---|---|---|---|---|
1 | Alya | alya@example.com | abcdefghij | 1990-05-15 |
2 | Kartika | kartika@example.com | klmnopqrst | 1995-08-12 |
3 | Nurul | nurul@example.com | uvwxyz1234 | 1988-11-23 |
Id | Nama | Deskripsi | Harga |
---|---|---|---|
1 | Buku Cerita | Buku cerita anak-anak dengan ilustrasi menarik | 50.000 |
2 | Baju | Baju dengan bahan katun berkualitas | 150.000 |
3 | Sepatu | Sepatu olahraga untuk aktivitas luar | 200.000 |
Id | Pengguna_Id | Produk_Id | Tanggal | Jumlah |
---|---|---|---|---|
1 | 1 | 2 | 2022-02-01 | 1 |
2 | 2 | 1 | 2022-02-03 | 2 |
3 | 3 | 3 | 2022-02-05 | 1 |
Dalam contoh ini, terdapat tiga tabel yaitu "Pengguna", "Produk", dan "Pembelian". Tabel "Pengguna" berisi informasi tentang pengguna seperti ID, nama, email, kata sandi, dan tanggal lahir. Tabel "Produk" berisi informasi tentang produk seperti ID, nama produk, deskripsi produk, dan harga produk. Tabel "Pembelian" berisi informasi tentang transaksi pembelian seperti ID transaksi, ID pengguna, ID produk, tanggal pembelian, dan jumlah barang yang dibeli.
Dengan struktur database yang terorganisir seperti ini, informasi dapat disimpan dan diakses dengan mudah, memudahkan dalam melakukan manajemen data dan pengambilan keputusan.
Komentar
Posting Komentar